30.5 C
Mataram
Selasa, 26 November 2024
BerandaBerita Utama

Berita Utama

Pelaksanaan MXGP 2024, Pj Gubernur NTB: Kepala OPD Trauma Disuruh Beli Tiket

Mataram (Inside Lombok) – Penjabat (Pj) Gubernur NTB, Lalu Gita Ariadi mengaku pihaknya tetap tidak bisa membantu dalam bentuk anggaran untuk pelaksanaan MXGP pada...

Warga Gili Indah Demo Pemda Lombok Utara, Minta Segera Dialirkan Air Bersih

Lombok Utara (Inside Lombok) - Ratusan massa aksi pendemo dari masyarakat Desa Gili Indah yang melingkupi Tiga Gili (Meno, Air, Trawangan) mendatangi Kantor Bupati...

Pembubaran Kecimol Bukan Solusi, Bupati Loteng Segerakan Perda untuk Penertiban

Lombok Tengah (Inside Lombok) - Pemerintah Daerah (Pemda) Lombok Tengah (Loteng) menanggapi polemik terkait keberadaan kelompok kesenian modern kecimol. Terlebih banyak yang menyuarakan agar...

Terperosok ke Jurang Bukit Anak Dara, Turis Mancanegara Meninggal Dunia

Lombok Timur (Inside Lombok) - Seorang turis mancanegara atas nama Melanie Bohner asal Swis terjatuh ke jurang saat mendaki menuju puncak Bukit Anak Dara,...

Ada Oknum Warga di Mataram Diduga Matikan Pohon dengan Ngebor, Pemkot Buru Pelaku

Mataram (Inside Lombok) – Video pengeboran pohon beredar di media sosial. Tindakan ini membuat pemerintah Kota Mataram geram. Pasalnya tindakan tersebut bisa mengakibatkan pohon...

Pemkot Belum Izinkan Pelaksanaan MXGP di Mataram

Mataram (Inside Lombok) – Pemerintah Kota (Pemkot) Mataram menggelar pertemuan terbatas dengan pihak PT. Samota Enduro Gemilang (SEG) selaku promotor MXGP di Indonesia. Pembahasannya...

Banyak Pihak Desak Pembubaran, Ketua Asosiasi Kecimol NTB: Harus Dibina, Bukan Dibinasakan

Lombok Tengah (Inside Lombok) - Asosiasi Kecimol Nusa Tenggara Barat (AK NTB) angkat bicara soal desakan sejumlah pihak yang menyuarakan pembubaran kelompok seni modern...

Buntut Kawil Larang Kecimol, Warga Gereneng Demo Pemdes

Lombok Timur (Inside Lombok) -  Puluhan massa yang mengatasnamakan diri sebagai perwakilan masyarakat Dusun Jurian, Desa Gereneng, Kecamatan Sakra Timur, Kabupaten Lombok Timur berkumpul...

MXGP Dipusatkan di Pulau Lombok, Bupati Sumbawa Singgung Panitia Belum Lunasi Pajak

Mataram (Inside Lombok) – Kabupaten Sumbawa di 2024 ini tidak lagi menjadi tuan rumah MXGP, karena pelaksanaan dua seri MXGP akan digelar di Pulau...

Terdampak Kekeringan, Hilirisasi Rumput Laut di Lotim Terancam Macet

Lombok Timur (Inside Lombok) - Hilirisasi rumput laut yang ada di Lombok Timur (Lotim), tepatnya di Kecamatan Jerowaru terancam macet akibat dilanda kekeringan. Padahal...

BERITA POPULER

- Advertisement -spot_img