27.5 C
Mataram
Sabtu, 23 November 2024
BerandaMataram

Mataram

Harus Keluarkan Biaya Periksa Kesehatan, Perekrutan KPPS di Mataram Sepi Peminat

Mataram (Inside Lombok) - Pembebanan biaya pemeriksaan kesehatan bagi calon anggota KPPS menjadi salah satu kendala KPU Kota Mataram melakukan perekrutan. Karenanya, KPU Kota...

Kurangnya Pengetahuan Soal Rokok Ilegal, Dinas Perdagangan Kota Mataram Gencarkan Sosialisasi

Mataram (Inside Lombok) – Masih maraknya penjualan rokok ilegal disebut karena kurangnya pengetahuan para pedagang. Kondisi ini banyak terjadi di toko-toko kecil terutama di...

Jaga Netralitas ASN: Boleh Datangi Kampanye Bacalon, Tapi Jadi Peserta Pasif

Mataram (Inside Lombok) – Jelang tahapan kampanye pada pilkada 2024 ini ASN diminta untuk menjaga netralitas. Karena sampai saat ini belum ada aturan khusus...

Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Bakesbangpoldagri Sarankan Ada Panitia Pemilihan Luar Daerah

Mataram (Inside Lombok) – Para pemilih di Kota Mataram banyak yang berada di luar Kota Mataram. Hal ini akan berdampak pada tingkat partisipasi pemilih...

Ramaikan Parade MotoGP, Ribuan Siswa di Mataram akan Dilibatkan

Mataram (Inside Lombok) – Ribuan peserta didik tingkat SD hingga SMA di Kota Mataram akan dilibatkan pada parade MotoGP 2024. Pelibatan peserta didik ini...

Sambut MotoGP, Dispar Gelar Trilogi Festival

Mataram (Inside Lombok) – Sebagai daerah pendukung pelaksanaan event MotoGP, Pemkot Mataram mulai menggelar berbagai kegiatan. Pada event MotoGP tahun 2024 ini, dinas Pariwisata...

Daya Beli Masih Rendah, Harga Kebutuhan Pokok di Mataram Masih Stabil

Mataram (Inside Lombok) – Harga kebutuhan pokok pada perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW tahun 2024 ini masih stabil. Selain stok yang masih tersedia, daya...

Tanam Ganja Dalam Rumah, Dua Remaja Diringkus Polisi di Rembiga

Mataram (Inside Lombok) - Tim Opsnal Satres Narkoba Polresta Mataram meringkus dua remaja yang diduga menjadi pengedar ganja, Selasa (10/9). Setelah dilakukan pemeriksaan, ternyata...

Curi Motor Teman Kos di Mataram, Perempuan Asal KLU Ditangkap Polisi

Mataram (Inside Lombok) - Tim opsnal Polsek Mataram mengamankan seorang perempuan inisial M (35) yang diduga melakukan tindak pidana pencurian Kendaraan bermotor (curanmor). Perempuan...

Gaji Kepala Lingkungan di Mataram akan Dinaikkan Jadi Rp1,5 Juta

Mataram (Inside Lombok) – Walikota Mataram, Mohan Roliskana berencana menaikkan insentif 325 kepala lingkungan di Kota Mataram. Sebelumnya, insentif yang diberikan yaitu sebesar Rp1,2...

BERITA POPULER

- Advertisement -spot_img