30.5 C
Mataram
Jumat, 26 April 2024
BerandaBerita Utama

Berita Utama

Mataram Siapkan Aturan, Sertifikat Vaksin Kedua Jadi Syarat Pengambilan Bantuan

Mataram (Inside Lombok) –Pelayanan vaksinasi Covid-19 di Kota Mataram terus digencarkan. Saat ini, Dinas Kesehatan Kota Mataram akan memaksimalkan pelayanan vaksin tahap kedua. Untuk...

Kecanduan Judi Online, Tiga Pemuda Nekat Curi Mixer Audio Masjid

Lombok Timur (Inside Lombok) -Tiga orang pemuda asal Desa Rensing, Kecamatan Sakra Barat, Kabupaten Lombok Timur (Lotim) nekat mencuri mixer audio masjid. Ketiga terduga...

Petani Meringis: Harga Tomat Anjlok, Tak Tembus Seribu Rupiah

Lombok Timur (Inside Lombok) -Harga hasil panen yang terus mengalami penurunan membuat petani tomat di Kabupaten Lombok Timur (Lotim) meringis. Pasalnya, sampai hari ini...

Serapan Telur Lokal Rendah, Peternak Terancam Bangkrut

Lombok Timur (Inside Lombok) -Peternak ayam petelur di Lotim mengeluh anjloknya harga telur lokal di pasaran, lantaran kalah saing dengan telur dari luar daerah....

Butuh Perhatian: Krisis Hutan dan Mata Air NTB

Lombok Tengah (Inside Lombok) -Kondisi kawasan hutan di NTB, tidak terkecuali di Kabupaten Lombok Tengah (Loteng), tak bisa dipungkiri sudah sangat memprihatinkan. Upaya-upaya mengembalikan...

Fasilitas Dilengkapi, Pelabuhan Gili Mas Siap Sambut Wisatawan

Lombok Barat (Inside Lombok) -Komisi V DPR RI meninjau kesiapan dan pembangunan Pelabuhan Gili Mas, Lobar. Peninjauan dilakukan untuk memastikan salah satu pintu masuk...

Warga Gunungsari Kembali “Pasang Badan” Pertahankan Kantor Desa

Lombok Barat (Inside Lombok) -Warga kembali pasang badan menjaga lahan tempat berdirinya Kantor Desa Gunungsari, Senin (11/10). Aksi tersebut dilakukan untuk menyikapi surat pemberitahuan...

Pemberangkatan Umrah Resmi Dibuka untuk Jamaah Indonesia

Lombok Tengah (Inside Lombok) -Wakil Menteri Agama RI, KH. Zainut Tauhid Sa'adi memastikan Pemerintah Arab Saudi telah resmi membuka pintu umrah bagi jamaah Indonesia....

Siap-Siap! 14 Oktober Logistik WSBK Tiba di Pelabuhan Gili Mas

  Lombok Barat (Inside Lombok) - Pengiriman berbagai peralatan pendukung perhelatan World Superbike (WSBK) siap dilakukan 14 Oktober mendatang melalui Pelabuhan Gili Mas, Lembar. Pengiriman...

Dukung Peternak Daerah, ASN dan Masyarakat di Lotim Diminta Beli Telur Lokal

Lombok Timur (Inside Lombok) -Pemerintah Kabupaten Lombok Timur (Lotim) melalui Dinas Perdagangan meminta kepada para ASN dan masyarakat untuk meningkatkan konsumsi telur produksi lokal....

BERITA POPULER

- Advertisement -spot_img